Categories
birthday February 2014 Birth Club Product Review

Review : Kadotjes

Heyhooo, masih dalam rangka review aneka isi goodie bag di acara birthday bash kemarin. Salah satu hal yang membuat acara perayaan menjadi lebih manis diingat adalah souvenir yang bagus, unik dan berguna untuk penerimanya. Dari banyak vendor souvenir yang pernah gw  coba, Kadotjes cukup membuat gw terkesan dengan kualitas dan desain yang di atas rata-rata. […]

Categories
February 2014 Birth Club Guest Post Memasak dan Memakan Product Review the urban mama

Review : Maduji

Satu lagi sharing dari teman Birth Club Februari 2014 The Urban Mama, yaitu Mbak Anin. Di acara birthday bash 14 Februari kemarin, Abian (anaknya Mbak Anin) dapat oleh-oleh 2 botol madu dari Maduji. Kebetulan Abian ini penggemar madu, kadang madu dicampur air teh, dicampur air putih, dicolek langsung juga doyan. Pas banget juga stok madu […]

Categories
birthday February 2014 Birth Club Memasak dan Memakan Product Review

Review : Mandorle Raw Almond Milk

Masih dalam rangkaian review vendor acara birthday bash kemarin, hari ini ada Elva,  guest writer yang mau share tentang salah satu minuman yang disuguhkan saat acara : Mandorle Raw Almond Milk. Di acara birthday Fabulous February, Mandorle memberikan support berupa aneka rasa minuman susu almond. Kebetulan saya pertama kali mencoba Mandorle Raw Almond Milk rasa […]

Categories
birthday February 2014 Birth Club Memasak dan Memakan Product Review

Review : Blastacake

Karena nggak bisa hadir di acara ulang tahun bersama Birth Club Februari 2014 TUM bulan lalu, kadang suka minta diceritain sama Urban Mamas yang lain tentang acaranya. Biar berasa hadir, gitu. Salah satu yang paling bikin penasaran adalah konsumsi hari H, karena nggak termasuk dalam goodiebag yg dikirim menyusul. Nah, salah satu yang dapat review […]

Categories
birthday February 2014 Birth Club MiniYudhanegara the urban mama

Fabulous February is Turning 2 : Let’s Celebrate in the Jungle

Tahun 2016 jadi tahun yang buat gw bagaikan naik emotional roller coaster. Tapi ya waktu terus berjalan bagi kita yang hidup, dan gw memilih untuk terus merayakan setiap momennya. Salah satunya, momen-momen seperti berikut ini. Ada sesuatu yang spesial di bulan Februari tahun 2016. Tahun kabisat? Hehe bukan dong. Untuk kami di Birth Club Februari […]