Categories
Nonsense

Krisis Identitas

Thought about changing the blog title. Seriously, ‘nonsense & a cup of cake’ ? Cupcake fever victim, anyone?

Suka malu sendiri ini jadinya, judulnya doang pake cupcake. Euphoria bikin cupcake waktu itu cuma tahan setahun. Sekarang cukup penikmat —makan— 😀

Ini salah satu contoh penting sih, berhati-hatilah dalam menamai sesuatu yang permanen. Ini sama blundernya dengan bikin alamat email ceweqtulen@… waktu smp, dan masih digunakan terus sampai kuliah.

Iya iya, judul blog di wordpress tidak permanen, dan masih bisa diganti. Hanya sekarang jadi cemas sendiri, mau ganti judul apa yang kira-kira masih relevan terus sampai nanti-nanti?

Masalahnya, ini blog nggak ada benang merahnya. Cupcake cuma bertahan sekian posting. Nonsense, yaaa ini tepat sih karena isinya bisa dibilang nonsense semua.

Dududu… Ada saran?

Sent from my BlackBerry® smartphone

By and.i.try

corporate slave by day. poet by night. rock chick by default.
eats cupcakes with a sip of nonsense.

3 replies on “Krisis Identitas”

ah ini kan blog pribadi, tanpa embel-embel instansi.. sesukamuuuu 😉
lagian, that’s the point to have a blog, rite?

@ocl : hehehe there’s a reason “Man’s Search for Meaning”nya Frankl jadi buku paporit gue kan kekekekekekek….

@ancilla : iya sih cuma gw kpikir ksian aja kalo ada org nyasar ksini krn ada embel2 cupcake berharap nemu resep or something, trus nggak taunya…. ga ada samsek huehehehe

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s